04 Nov, 2025
3 mins read

Ulama, Pemerintah, dan Puluhan Ormas Islam Duduk Bersama di Kantor DPD LDII Klaten

Klaten – Dalam upaya mempererat ukhuwah dan memperkuat sinergi antara unsur pemerintahan dan organisasi keagamaan, Pemerintah Kabupaten Klaten bersama Dewan Pimpinan Majelis Ulama Indonesia (DP MUI) Kabupaten Klaten menggelar Forum Silaturahim Forkopimda dengan DP MUI dan 23 Pimpinan Ormas Islam se-Kabupaten Klaten, Sabtu (11/10), bertempat di Gedung Serbaguna lantai II DPD LDII Kabupaten Klaten. Kegiatan […]

3 mins read

Generus LDII Pedan Ikut Momen Haru Keliling Kota Bareng Kapolres Klaten

Klaten – Kapolres Klaten, AKBP Nur Cahyo A.P., S.H., S.I.K., M.H., menunjukkan kepedulian yang tinggi terhadap dunia pendidikan dengan terjun langsung ke Polsek Pedan pada Jumat (15/03/2025) petang. Didampingi sang istri yang juga Ketua Pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Klaten, Ny. Ayu Cahyo, Kapolres menyosialisasikan penerimaan siswa-siswi baru TK Kemala Bhayangkari 61 Pedan. Dalam sambutannya, […]